Ada yang tahu binatang gambar diatas? Yup, betul sekali itu adalah binatang yang bernama tokek. Tokek adalah binatng sejenis cicak tetapi memiliki ukuran badan yang lebih besar dari pada cicak. Tokek banyak diburu oleh banyak orang tetapi karena harganya bisa sangat mahal kalo di jual.
Kenapa harganya sangat mahal? Mungkin ini ada hubunganya dengan postingan yang akan saya tulis.
Check this artiekel!!!
1. Suara TokekApakah anda pernah mendengar suara tokek? Ada beberapa orang percaya bahwa jika ada suara tokek berbunyi maka di tempat itu terdapat mahluk halus. Hayo yang penasaran silahkan di cek kalo ada suara tokek
2. Gigitan TokekJika kita digigit oleh seekor tokek maka tidak akan lepas hingga ada suara petir menyambar, tapi faktanya masih bisa dilepas kok, yaitu dengan cara dipukul pada bagian perut atau kaki tokek. Jadi hati - hati ya kalau ketemu tokek.
3. Tokek keturunan NagaMitos yang beredar di masyarakat Jepang percaya bahwa tokek adalah binatang keturunan Naga. Oleh sebab itu masyarakat yang ada di Jepang mengganggap tokek adalah hewan sakral.
4. Tokek Hewan KeberuntunganMungkin ini yang menyebabkan harga tokek bisa selangit. Hal ini biasanya dikaitkan dengan bunyi tokek yang berbunyi ganjil, tokek yang mempunyai ekor bercabang mengahdap ke langit dan masih banyak lagi.
5. Tokek Hewan Penolak BalaMungkin mitos ini juga yang membuat hewan yang satu ini bisa sangat mahal. Sehingga banyak orang yang memelihara tokek dirumahnya.
Itu adalah mitos mitos tentang tokek,
Apakah anda percaya? Hanya anda yang menentukan.
Untuk artikel yang satu ini saya tidak bisa mengemontarinya, jika anda punya komentar silahkan comment di bawah.
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Mitos Unik tentang TOKEK"
Post a Comment